Jelajahi antarmuka Google Ads dan Google Analytics untuk mengukur nilai keseluruhan iklan Display.

Setelah menyelesaikan jalur pembelajaran iklan Display Google dasar ini, Anda akan dapat:

  • pentingnya menganalisis performa konversi klik-tayang dan lihat-tayang dalam hasil kampanye Display
  • Memilih interaksi iklan apa saja yang diperhitungkan untuk mengukur nilai keseluruhan tayangan Display
  • Menggunakan Google Ads dan Google Analytics untuk mengukur berbagai interaksi iklan Display
  • Mempertimbangkan dampak klik, dan juga tayangan, dengan menambahkan konversi lihat-tayang ke kolom
  • Meninjau hasil di bagian atribusi bukan klik terakhir, khususnya saat menganalisis kampanye funnel lengkap di Google Analytics

Catatan: Beberapa kursus menyertakan link ke situs yang mungkin tidak tersedia dalam bahasa pilihan Anda atau yang mengharuskan Anda untuk memilih bahasa.